Shalat Hajat
Shalat adalah salah satu amal utama dan mulia dalam Islam. Selain shalat wajib lima kali dalam sehari semalam, ada pula shalat sunah yang dianjurkan untuk dikerjakan dalam kondisi atau tujuan tertentu, baik yang bersifat duniawi maupun ukhrawi. Salah satunya adalah shalat hajat. Shalat ini dilakukan selain sebagai bentuk ibadah kepada Allah, juga untuk meminta sesuatu […]
Sayyid Abdullah Al Ghumari dan Insya Allah
Sayyid Abdullah bin Shiddiq Al Ghumari adalah sosok ulama yang karismatik. Kapasitas keilmuan beliau tidak ada yang meragukannya. Meskipun beliau lebih dikenal sebagai pakar hadits dan fikih, namun sejatinya beliau menguasai banyak ilmu. Oleh karenanya beliau sering disebut sebagai “al Muhadits al Faqih al Mutafannin”. Beliau lahir dan tumbuh berkembang di Maroko. Darah nubuwwah mengalir […]
Jangan Lelahkan Hidupmu untuk Dunia
Manusia satu sisi adalah makhluk yang sempurna karena kemampuannya berpikir yang digunakan untuk istiqomah di jalan yang lurus. Namun, satu sisi, manusia adalah makhluk yang paling susah bahagia, karena besarnya angan-angan dunia, yang membuat hidupnya sibuk hingga lupa menjalankan tugas-tugas penting sebagai hamba Allah dan Khalifah Allah. Tidak sedikit orang yang karena pekerjaannya, mendapatkan income […]
Optimisme dalam Kesulitan
Oleh: Ahmad Rifai Walau sulit, tetap optimistis. Inilah salah satu teladan yang melekat pada diri Rasulullah. Nilai ini pula yang beliau tanamkan kepada para sahabat dan umatnya. Sikap optimistis memang sangat dibutuhkan. Sebab, hidup di dunia hanya mengenal dua keadaan, yaitu susah dan senang. Keduanya silih berganti mengisi hari-hari kita dalam hidup ini. Dua keadaan […]
Teladan Umar dalam Kasus Penggusuran Lahan
Ketika jumlah umat Islam semakin banyak di masa Umar bin Khattab, masjid pun kian sempit. Untuk memperluasnya, beliau berinisiatif membeli tanah di sekeliling masjid, selain rumah Abbas dan kamar istri Nabi Shallallahu `alaihi Wasallam. Umar bertanya kepada Abbas, “Wahai Abu Fadhl, masjid umat Islam sudah sedemikian sesak. Aku sudah membeli rumah di sekelilingnya untuk perluasan […]
Menyikapi Kekayaan
Oleh: Imam Nawawi Kekayaan di dalam Islam bukanlah sesuatu yang tercela atau terpuji. Syekh Dr Yusuf Qaradhawi dalam buku Fatwa-Fatwa Kontemporer berpendapat bahwa kekayaan dalam pandangan Islam bukanlah dosa, bukan pula hal yang hi na dan tercela, bahkan harta tidaklah buruk. Oleh karena itu, Nabi Muhammad me ngajarkan doa, “Ya Allah, aku mo hon kepada-Mu […]
Sifat Wara Imam Abu Hanifah
Yazid bin Harun berkata, “Saya belum pernah mendengar ada seseorang yang lebih wara’ dari pada Imam Abu Hanifah. Saya pernah melihat beliau pada suatu hari sedang duduk di bawah terik matahari di dekat pintu rumah seseorang. Lalu saya bertanya kepadanya, “Wahai Abu Hanifah! Apa tidak sebaiknya engkau berpindah ke tempat yang teduh?” Beliau menjawab, “Pemilik […]
Tamak Harta

Oleh: Nur Farida Di antara sifat tercela dan berbahaya yang perlu dihindari orang beriman adalah tamak atau rakus terhadap harta benda. Nabi SAW pernah menggambarkan orang tamak yang tak pernah merasa cukup dengan apa yang telah dimiliki. “Seandainya manusia diberi lembah penuh dengan emas, maka ia masih menginginkan lembah yang kedua semisal itu. Jika diberi […]
Kekuasaan yang Berkah
Oleh: H Karman Berkah secara bahasa berarti ziyaad al khair (tambahan kebaikan). Secara tersirat, Alquran menyebut kekuasaan sebagai sebuah al khair (kebaikan). Hal tersebut tergambar pada firman-Nya, “Katakanlah: Wahai Tuhan yang mempunyai kerajaan, Engkau berikan kerajaan kepada orang yang Engkau kehendaki dan Engkau cabut kerajaan dari orang yang Engkau kehendaki. Engkau muliakan orang yang Engkau […]
Belajar dari Kehebatan dan Kesederhanaan Khalifah Umar
Sejarawan Muslim terkemuka Muhammad Husain Haykal memberikan kesaksian tentang sosok Umar. Ia berkata: “dialah Umar ibn al-Khaththâb, lelaki agung yang namanya semerbak harum dalam sejarah besar umat Muhammad. Umar adalah sahabat Rasulullah yang paling cemerlang, sang inspirator umat Islam, hamba yang taqwa kepada Rabb-nya. Dialah Umar, hawâri Rasul terdekat, orang terpercaya, sekaligus penasihat utamanya. Selepas […]