Diskusi Orang-Orang Zuhud

Dalam kitab Qishash al-Shahabah wa al-Shalihin, Syeikh Mutawalli Sya’rawi menceritakan obrolan orang-orang zuhud dari daerah yang berbeda. Diceritakan: يسأل أحد هؤلاء المتمكنين صاحبه: كيف حال الزهاد في بلادكم؟ فقال: إن أصابنا خير شكرنا, وإن أصابنا شرّ صبرنا. فضحك الشيخ وقال: وما في ذلك؟! إنه حال الكلاب في بلخ, أما عندنا: فإن أصابنا خير آثرنا, وإن […]

Tetaplah Rendah Hati

Oleh: Hasan Basri Tanjung Konon, seorang penjual gorengan sedang memangkal di bawah pohon rindang. Pria separuh baya itu tampak sibuk dengan adonan yang akan dimasak ke dalam kuali yang mendidih. Gorengan yang sudah matang pun tersusun rapi di atasnya. Seketika, muncul orang berbadan tegap, kumis tebal, dan pedang di pinggang. Dari sikapnya, ia seorang jawara […]

Bahagiakan Orangtuamu, Meski Ia Telah Tiada

Kehadiran kita, terlepas dari apapun yang menjadi catatan kecewa dan amarah dalam perjalanan hidup di bawah pengasuhan orangtua, sungguh keduanya adalah orang yang berharap kita menjadi insan yang beriman dan karena itu, Islam mewajibkan setiap anak untuk berbakti kepada keduanya. Karena kesabaran seorang ibu, setiap kita bisa menjadi manusia. Karena dedikasi seorang ayah, setiap kita […]

Dosa Jariyah

Oleh: Moch Hisyam Dosa jariyah adalah dosa yang terus mengalir pada diri seseorang sekalipun orang itu telah meninggal dunia. Dosa yang akan tetap ditimpakan kepada orang tersebut, sekalipun dia tidak lagi mengerjakan perbuatan maksiat itu. Dosa jariyah ada dalam ajaran Islam. Hal ini dapat kita pahami dari hadis Nabi Muhammad SAW. Rasul bersabda, “Tidaklah setiap […]

Kebaikan Tak Mengenal Usia

Tidak ada kata terlambat untuk berbuat kebaikan. Menuntut ilmu misalnya, ada kata mutiara: “Tuntutlah ilmu dari buaian sampai liang lahat.” Meskipun ada juga kata mutiara lain, “Belajar di usia belia bagaikan mengukir di atas batu, sedangkan di usia tua bagai mengukir di atas air,” itu sama sekali tidak menutup peluang usia tua untuk berkontribusi dalam […]

Al-Quran Sebagai Obat

Oleh: Fajar Kurnianto Salah satu nama Alquran adalah asy-Syifayang berarti obat penyembuh. Allah berfirman, Wahai manusia!Sungguh, telah datang kepadamu pelajaran (Alquran) dari Tuhanmu, penyembuh bagi penyakit yang ada dalam dada dan petunjuk serta rahmat bagi orang yang beriman. (QS Yunus [10]: 57). Pada ayat lain, Katakanlah, ‘Alquran adalah petunjuk dan penyembuh bagi orang-orang yang beriman. […]

Tidak Ada Dalilnya atau Tidak Tahu Dalilnya?

Dalam kitab al-Tamhid li ma fi al-Muwatha min al-Ma’ani wa al-Asanid, Imam Abu ‘Amr Yusuf bin Abdullah bin Muhammad bin Abdul Bar meriwayatkan sebuah perbincangan antara Imam Ibnu Shihab al-Zuhri (w. 741) dengan Imam Isma’il bin Muhammad bin Sa’ad bin Abi Waqash. Diceritakan: حدثنا يحيى بن آدم ، قال: حدثنا ابن المبارك، عن مصعب بن […]

Belajar dari Utsman bin Mazh’un

Di Masjid Madinah hari itu, Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam bertanya kepada para Sahabat yang berada di hadapannya. “Bagaimana pendapat kalian, jika kalian dapat berganti-ganti pakaian di pagi dan sore hari. Makanan yang dihidangkan kepada kalian juga berganti-ganti. Kalian juga bisa menghias rumah kalian seperti kalian menghias Ka’bah?” Para Sahabat menjawab, “Kami ingin hal itu dapat […]

Istri Yang Menyejukkan Hati

Sebaris kisah ini dapat menjadi inspirasi bagi seorang istri yang ingin menjadi perhiasan terindah dunia dan bidadarinya akhirat yaitu wanita shalihah. Semoga melalui kisah ini dapat menjadi inspirasi bagi seseorang yang mendambakan keluarga sakinah mawadah wa rahmah yang diridhai oleh Allah ‘Azza wa jalla Ia menceritakan pengalamannya: “Ketika aku menikahi Zainab binti Hudair aku berkata […]

Ketika Sufi Belajar dari Anjing

Dalam kitab Raudl al-Rayahin fi Hikayah al-Shalikhin, Imam Afifuddin Abdullah bin As’ad al-Yafi’i (696-768 H) menceritakan sekelompok sufi yang datang ke sebuah kota dan melihat seekor anjing mengikutinya. Diceritakan: قال: كنا جماعة في بعض البلاد فخرجنا إلي باب البلد في بعض الأيام فتبعنا كلب من البلد فلما بلغنا الباب إذا نحن بدابة ميتة فلما نظر […]