Berikut ini kita akan membahas tentang 10 pembatal keislaman di dalam karya Syaikh Muhammad bin Abdil Wahab yang ditulis oleh Syaikh Sulaiman bin Nashir Al-Ulwan yang berjudul Syarh Nawaqidhul Islam atau pembatal keislaman. Diantaranya :
1) Syirik kepada Allah SWT
Yaitu menurut bahasa yang berarti menjadikan lebih dari satu. Atau menurut istilah agama menyekutukan Allah atau menjadikan Allah sebagai tandingan. Balasan tehadap orang-orang syirik, diantaranya :
Pertama, Allah SWT tidak akan mengampuni dosa syirik sampai akhir hayat jika ia tidak bertaubat.
Allah SWT berfirman:
“Sesungguhnya Allah SWT tidak akan mengampuni dosa syirik dan Allah SWT akan mengampuni dosa selain syirik bagi siapa yang dikhendaki”. (QS. An-Nisa 48)
Kedua, Allah SWT akan mengharamkan baginya surge dan tempatnya adalah neraka.
Allah SWT berfirman:
“Sesungguhnya yang mempersekutukan Allah SWT maka baginya Allah SWT akan mengharamkan surga dan baginya adalah neraka.” (QS AL MAIDAH 72)
Ketiga, Allah SWT akan menghapus amalan-amalan baik di dunia.
Allah SWT berfirman:
“Barangsiapa yang menyekutukan Allahmaka akan terhapuslah amalanya dan dia di akherat termasuk orang-orang yang merugi.”
Lebih lanjut pembahasanya tentang pembatal keimanan bisa dengarkan ceramah berikut!!